Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022

Menjadi Leader Harus Tahu Hal-hal Berikut

TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB LEADER Menjadi panutan / contoh (bisa mengatur diri sendiri, dalam hal etika / karakter, integritas, temperamen / emosi, kerendahan hati, bertutur kata dan bertindak). Dimensi karakter Leadership meliputi : dimensi fisik, dimensi mental, dimensi emosional, dan dimensi spiritual. Kompetensi sebagai Group Leader adalah : Kemampuan Teknis Kemampuan Konsep Kemampuan berhubungan baik dengan orang lain. Apa yang dimaksud dengan LEADERSHIP yang visioner? (Leadership yang siap menghadapi segala tantangan dan perubahan)  Melihat ke atas, ke samping dan kebawah secara seimbang TIDAK BERSIFAT mendikte, tetapi berani merombak kondisi-kondisi penghalang sinergi dan improvement Managemen bukanlah posisi dimana atasan berkuasa atas bawahan. Dasarnya adalah dukungan yang bersifat respons yang suka rela untuk tujuan yang jelas dan membangun. Tidak ada kompromi dengan pelanggaran prinsip-prinsip etika/Nilai INTI. Mengandalkan pengikut dan pengikut mengandalkan pilihan (tidak...